Almazer


Selamat datang di ALMAZER, Almazer adalah tempat atau wadah dalam bentuk Komunitas untuk para pemilik Wuling Almaz.

Tempat sharing mengenai apapun yang berhubungan dengan Mobil Wuling Almaz dan mencari solusi nya. Dimana ALMAZER akan menjadi jembatan dengan Pabrik SGMW untuk mencari Solusi yang terbaik.

Benefit menjadi Member:

  1. Network dan Persaudaraan
  2. Discount di seluruh Bengkel Resmi dan Merchant yang kerjasama
  3. Informasi Terkini dan TerUpdate
  4. Mendapatkan berbagai Solusi permasalahan dari Komunitas
  5. Prioritas utama dari Wuling

Gallery


Kumpulan beberapa gallery mobil anggota dan event Almazer.